Tata Cara Pengisian Tracer Study 2023 

Posted by: adwebtracerfpik - Posted on:

Hai rekan-rekan alumni FPI UHO Lulusan 2022, mari berpartisipasi dalam Tracer Study FPIK UHO 2023!

Tracer study adalah penelitian mengenai situasi alumni khususnya dalam hal pencarian kerja, situasi kerja, dan pemanfaatan pemerolehan kompetensi selama kuliah di FPIK UHO. Di negara-negara maju, studi pelacakan jejak alumni adalah studi utama yang telah dilaksanakan secara sistematis, institusional, dan terus menerus.

Anda dapat berpartisipasi dengan cara sebagai berikut :

  1. Buka sistem tracer study FPIK UHO di https://tracer.uho.ac.id
  2. Request Account melalui halaman beranda yang terletak di bawah form login
  3. Mengisi Pertanyaan Survei
  4. Kirim Data

Maka survei tracer study anda telah tersimpan. Terima kasih atas partisipasinya.